Sholat Khusyu Itu Mudah

Shalat untuk memperbaiki dan memajukan bangsa.
Mudah untuk yang tau langkah-langkahnya:

  • Tau modal dan langkah-langkahnya.
  • Mau mengamalkan dengan sungguh-sungguh.
  • Mengatur persiapan sholat
  • Manajemen sholat
  • Sholat menjadi sebuah kebutuhan

Keuntungan di dunia:
  • Kekuatan untuk mengendalikan hawa nafsu dari godaan syaithan.
  • Ketenangan hati dan kejernihan pikiran
  • Solusi dari masalah yang dihadapi
  • Dimudahkan rizkinya.

Keuntungan di akhirat:
  • Diselamatkan dari azab kubur.
  • Diselamatkan dari kesusahan hari kiamat
  • Dimudahkan hisab atas amal perbuatannya
  • Dimasukkan dalam surga firdaus

Modal:
  • Sebagai kebutuhan bukan hanya menggugurkan kewajiban
  • Pelajari dan pahami kembali ilmu shalat
  • Siapkan waktu khusus dan cukup untuk mengerjakan sholat
  • Lakukan dengan tenang dan sungguh-sungguh.
  • Berhenti mengerjakan dosa dan maksiat

Ubahlah malas belajar menjadi giat belajar
  • Pemahaman sholat, bacaan sholat
  • Ubahlah sholat sebagai sambilan menjadi mencari waktu khusus untuk sholat
  • kemalasan menjadi kesungguhan dalam sholat
  • Ubah maksiat menjadi taubat

5 Langkah sholat yang khusyu' dan nikmat
  1. Persiapan--> Bersegera setelah adzan berkumandang
  2. Gerakan--> Gerakan sesuai dengan Rasulullah
  3. Bacaan.--> Memahami arti dan paham isinya
  4. Pikiran-->Jauh dari kebisingan
  5. Perasaan--> Merindukan Allah SWT, memprioritaskan sholat
Artikel Terkait :
sekedarinfo

Tidak ada komentar:

Posting Komentar

Siapa aja boleh komentar disini,

Terima kasih telah menggunakan bahasa yang santun .. ^_______^